Memanfaatkan GPS pada Android | All About

Memanfaatkan GPS pada Android


Jangan takut tersesat dikota yang baru anda kunjungi. Jika anda memiliki ponsel Android yang memiliki fitur GPS itu akan sangat berguna, begitu anda mengaktifkan GPS anda tinggal membuka aplikasi Maps bawaan dari Android, tentu saja anda akan dikenakan tarif internet untuk mengaksesnya. lalu bagaimana jika saja sedang kehabisan kuota internet atau sinyal jaringan internet di kota tersebut sedang tidak bagus? anda tetap bisa menggunakan fitur GPS tetapi dengan menggunakan Aplikasi Peta Offline yang dapat anda download dari playstore. dari berbagai aplikasi GPS Offline yang sering digunakan salah satunya adalah Sygic GPS Navigation & Maps. Informasi dari situs web resminya di http://www.sygic.com anda dapat menggunakannya secara gratis

Baca Juga
Apa itu Ant+
Apa itu NFC
Mengenal Apakah Itu LTE/4G
Kamera smartphone dengan Megapixel besar

Memilih layar sentuh smartphone dan gadget anda
Tips mudah merawat layar sentuh smartphone / gadge...
Menghemat baterai smartphone
Mata dan Smartphone
Tips sebelum membeli tablet android

Perkembangan/Sejarah Jaringan Internet Mobile

Memanfaatkan GPS pada Android Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Unknown